Kata Bijak Tentang Perbuatan dan Rejeki

Kata Bijak Tentang Perbuatan dan Rejeki - Setelah sebelumnya kami juga telah berbagi kata bijak motivasi, Blog PIB kembali membagi kata bijak tentang perbuatan dan rezeki pada anda semua.

Kata bijak ini, saya peroleh dari pembicaraan saya dengan seorang keluarg sewaktu kami pergi ke airport. Berikut kata bijak yang diberitahukannya :

"Rejeki itu No 2, No 1 adalah Perbuatan" atau dengan kata lain, Kekayaan itu no 2, No 1 adalah Perilaku"

Dia menjelaskan bahwa, rejeki atau kekayaan akan datang jika kita berbuat dan berprilaku  baik. Saya terdiam, mencoba merenungkan perkataan dia.

Beberapa saat kemudian, kembali abang saya itu bercerita, Saya merokok, harga rokok saya 12.000, saya dapat menghabiskan 2-3 bks perhari, jadi uang keluar saya untuk rokok 36.000/hari.

Seandainya saya dapat berhenti merokok, atau mengurangi konsumsi rokok saya, dan uangnya saya tabung, maka jumlahnya pasti tidak akan sedikit. Misalkan saya kurangi 1 bks, maka 12.000 x 365 hari = 4.320.000,-/tahun saya dapat tabung, jika dikali 10 tahun maka uang saya 43.200.000,+ Bunga -.

Setelah saya mendengar contoh diatas, saya akhirnya bahwa teori yang beliau katankan merupakan sebuah kata bijak yang sanga bagus untuk dapat kita jadikan sebagai bahan permenungan.

Demikianlah kata bijak tentang perbuatan dan rezeki dari blog pib, semoga memberi sedikit pencerahan kepada para pengunjung setia kami. Sekian dan terimakasih dan tetap semangatt..!!!

0 komentar:

Berbagi OPINI

Subscribe Bookmark and Share

Enter your email address:

Delivered by FeedBurner

 Subscribe in a reader

Yahoo bot last visit powered by Scriptme Google bot last visit powered by Scriptme